Tanaman Obat Infeksi Saluran Kencing Pada Wanita dan Pria

Tanaman Obat Untuk Infeksi Saluran Kencing sebenarnya bisa kita dapat dengan mudah pada lingkungan sekitar. Pemanfaatan sangat sederhana serta cara membuatnya pun tidaklah sulit. Salah satu ramuan yang bisa kita buat ialah dengan menggunakan seledri, larutan baking soda, dan juga jus dari sayur mentimun. Itupun tutorialnya sudah kami jelaskan secara rinci pada tulisan singkat kami dibawah ini.

Tanaman Obat Infeksi Saluran Kencing Pada Wanita dan Pria

Mengenal secara singkat tentang Infeksi Saluran Kemih (ISK) adalah suatu infeksi yang disebabkan oleh bakteri yang berkembang pada saluran kemih dikenal juga dengan sistitis (tingkat awal) dan pielonefritis (tingkat lanjut). Sedangkan kuman penyebab dari ISK ialah berupa Escherichia coli namun bisa juga karena bakteri lain seperti virus dan jamur. Beberapa gejala yang disebabkan mungkin akan berbeda pada setiap orang. Gejala tersebut mencakup :
  • Terjadinya rasa nyeri pada bagian panggul.
  • Mengalami demam (panas tubuh yang terus naik).
  • Berkeinginan untuk buang air kecil secara terus - menerus.
  • Sering terasa sakit pada bagian bawah kantung kemih.
  • Urin berubah warna menjadi lebih keruh (jika sudah parah kadang bercampur dengan darah).
  • dll.
Pada beberapa kasus, biasanya untuk menyembuhkan penyakit jenis ini menggunakan obat antibiotik yang bisa anda dapat di apotik terdekat (menurut resep dokter). Namun pada tingkatan tertentu obat yang sudah dianjurkan oleh dokter tidak bisa memberikan hasil yang maksimal. Sehingga secara tidak langsung akan memperlambat penyembuhan dan bahkan akan sangat sulit untuk menghilangkan virus pada saluran kemih tersebut. Nah untuk sekedar jaga-jaga dan mencegah akan akan terjadinya suatu infeksi pada saluran kemih, mungkin tips berikut bisa anda lakukan guna menjaga kesehatan tubuh secara maksimal.

Cara Agar Penyembuhan Penyakit ISK Bisa Lebih Cepat :

1. Hindari menahan Buang Air kecil
Kegiatan yang tidak sehat ini memang sudah seharusnya anda hindari. Tidak hanya bisa memicu adanya infeksi, menahan kencing juga akan berakibat fatal pada kesehatan organ ginjal. Salah satunya ialah batu ginjal, gagal ginjal, dll. Lebih baik segerakan membuang air kecil dibanding dengan manahannya.

2. Perbanyak Asupan Air Putih
Dengan memperbanyak minum, maka sistem urine akan lebih lancar. Secara tidak langsung akan menjadikan ginjal lebih sehat dan sedikit demi sidikit akan mengeluarkan virus yang sudah bersarang pada saluran yang dimaksud. Bakteri akan berkurang beriringan dengan keluarnya air seni. Jika paling tidak tubuh membutuhkan 8 gelas air untuk metabolisme normal, maka anda bisa menambah prosinya.

Tanaman Obat Untuk Infeksi Saluran Kencing :
Tanaman Obat ISK
1. Manfaatkan Jus Seledri
Tanaman yang tergolong sayur ini mempunyai sifat diuretik yang berfungsi untuk melancarkan saluran kemih. Didalamnya juga terjandung senyawa alami yang manfaatnya boleh dibilang sangat baik untuk sistem urine. Tidak hanya sebagau jus, melainkan juga bisa dikonsumsi disesuaikan dengan selera anda.

2. Mengkonsumsi Buah Mentimun
Mentimun merupakan sayur yang banyak mengandung air (mineral) dan juga kaya akan vitamin yang baik untuk tubuh. Untuk orang yang normal, banyak mengkonsumsi timun akan menambah durasi jeda buang air kecil. Namun bagi anda yang mempunyai masalah dengan ISK, sayur ini sangat baik dan cocok agar bakteri dalam saluran kemih tersebut cepat keluar.

Sebenarnya masih banyak lagi jenis tanaman yang bisa anda pakai untuk mengatasi ISK. Namun yang paling banyak ialah pada golongan buah dan juga sayur. Jadi perbanyaklah makan buah atau sayur yang khususnya mengandung serat atau air yang lebih tinggi.

Demikianlah ulasan singkat mengenai Tanaman Obat Infeksi Saluran Kencing Pada Wanita dan Pria. Semoga bisa membantu!

0 Response to "Tanaman Obat Infeksi Saluran Kencing Pada Wanita dan Pria"

Post a Comment

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *